Kamis, 09 Agustus 2012

BOLA INDONESIA

The Jakmania Ingin Rencana Sanksi Bepe Dihentikan


 
The Jakmania, sebutan para pendukung setia klub kontestan Indonesia Super League (ISL) Persija Jakarta, tidak rela idolanya dalam kondisi was-was akibat berada dalam bayangan akan mendapatkan sanksi.

Kamis, 09-08-2012 22:32
Ketua PSSI Laporkan Program Timnas ke Menpora

 
Ketua Umum PSSI, Djohar Arifin telah melaporkan program-programnya kepada Menpora, Andi Mallarangeng di kantor Kemenpora, Jakarta.

Kamis, 09-08-2012 21:16
Abdul Rahman Masuk Radar Sriwijaya FC

 
Sriwijaya FC terus melakukan pembenahan jelang kompetisi musim depan. Tak puas dengan komposisi lini belakangnya, manajemen SFC memasukkan nama Abdul Rahman dalam daftar incaran.

Kamis, 09-08-2012 20:45
Ketua JC Tolak Bergulirnya ISL November Nanti

 
Bergulirnya Indonesia Super League (ISL) November nanti mendapat tentangan keras dari Ketua Joint Committe (JC), Todung Mulya Lubis. Ia bahkan mengancam akan melaporkan perkara ini kepada AFC.

Kamis, 09-08-2012 20:00
Musim Depan, Persipura Andalkan Bakat Papua di Lini D..

 
Setelah resmi tak memperpanjang kontrak Alberto Goncalves dan Choi Dong Soo musim depan, Persipura mengisyaratkan akan mengandalkan talenta asli Papua untuk menggantikan dua penyerang asing musim lalu itu.

Kamis, 09-08-2012 19:00
Persegres Perpanjang Kontrak Chena

 
Gresik United (Persegres) untuk sementara masih memperpanjang kontrak satu dari empat pemain asingnya. Yakni Gustavo Chena, yang dipertahankan untuk satu musim ke depan.

Kamis, 09-08-2012 17:48
PT LI Pertahankan Kuota Pemain Asing di ISL

 
Musim depan, regulator kompetisi Indonesia Super League (ISL), PT Liga Indonesia (PT LI) tetap mempertahankan kuota lima pemain asing untuk tiap tim. Alhasil, regulasi tersebut tidak berbeda seperti musim kompetisi 2011/2012.

Kamis, 09-08-2012 16:55
Tersangkut Kasus Transfer Tibo, LPIS Skorsing Llano

 
Terkait kasus transfer Titus Bonai, PT Liga Prima Indonesia Sportindo (LPIS) akhirnya menjatuhi hukuman kepada Llano Mahardika. Staf departemen kompetisi LPIS itu pun diskorsing selama tiga bulan.

Kamis, 09-08-2012 16:25
Persebaya Tunggu Kejelasan Dityo Pramono

 
Persebaya Surabaya kini terus menunggu kejelasan Dityo Pramono selaku Direktur Utama PT Pengelola Persebaya (PT PP). Hal itu terkait dengan tunggakan gaji pemain Bajul Ijo.

Kamis, 09-08-2012 15:35
Djohar Resmikan SSB di Sulawesi Utara

 
Ketum PSSI Djohar Arifin meresmikan SSB Lakidende di Kabupaten Konawe, Sultra. Djohar pun berharap akan muncul talenta-talenta terbaik bagi sepakbola Indonesia di masa mendatang.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar